18 Negara Tawarkan Bantuan Penanganan Gempa dan Tsunami Sulteng, Begini Respon Jokowi
TRIBUNKALTIM.CO - Raja Arab Saudi Salman bin Abdulaziz Al Saud menelepon Presiden Joko Widodo (Jokowi) untuk mengucapkan bela sungkawa dan menawarkan bantuan.
Namun rupanya tak hanya Arab Saudi yang menawarkan bantuan, 17 negara lainnya juga menawarkan bantuan untuk menangani bencana gempa dan tsunami di Palu dan Donggala, Sulawesi Tengah.
Hal tersebut diungkapkan Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) dalam konferensi pers, Senin (1/10/2018).
Menko Polhukam mencatat sudah ada 18 negara yang menawarkan bantuan kepada Indonesia diantaranya Amerika Serikat, Prancis, Ceko, Swiss, Norwegia, Hungaria, Turki, Uni Eropa, Australia, Korea Selatan, Arab Saudi, Qatar, New Zealand, Singapura, Thailand, Jepang, India dan China.
Baca juga:
Diego Maradona Minta Lionel Messi Pensiun dari Timnas Argentina
Atlet Paralayang Petra Mandagi Ditemukan Tewas; Terungkap dari Nama Sang Istri di Cincinnya
Dilantik Jokowi, Isran Noor Siap Wujudkan 8 Elemen yang Disampaikan saat Kampanye
Pemain Borneo FC Ungkap Kunci Timnya Keluar dari Masa Sulit
Wiranto menyebut ada beberapa alasan Presiden menerima bantuan.
Baca dong http://kaltim.tribunnews.com/2018/10/02/18-negara-tawarkan-bantuan-penanganan-gempa-dan-tsunami-sulteng-begini-respon-jokowiBagikan Berita Ini
0 Response to "18 Negara Tawarkan Bantuan Penanganan Gempa dan Tsunami Sulteng, Begini Respon Jokowi"
Posting Komentar